Lomba Gerak Jalan DWP Kota Metro

Dalam rangka memperingati hari jadi Kota Metro ke-87 , Dharma Wanita Persatuan Kota Metro mengadakan lomba gerak jalan. Alhamdulillah, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kota Metro meraih penghargaan peserta terheboh/yel-yel terbaik dalam lomba tersebut